Save Muarajambi

Inovey

/ #263 Sejarah=harta karun yang ditinggalkan

2012-02-16 11:38

entah sudah berapa ratus kali kejadian seperti ini ada di Indonesia. Sebegitu hina-nya kah peinggalan sejarah kita hingga harus tergerus hanya karena urusan industri dan dibiarkan seperti itu? Jika dijaga dan dipelihara, kawasan itu akan lebih banyak mendatangkan duit drpada industri2 perusak alam itu. Saya sangat benci peninggalan sejarah seperti ini dihancurkan begitu saja.